Alung Lingga

Artikel - artikel yang ditulis oleh mentor LEC Bali yang bisa membantumu memahami materi - materi Bahasa Inggris lebih baik.

Bagaimana Membedakan Penggunaan During, For dan While?

Hi LEC friends! Kita akan membicarakan penggunaan kata keterangan waktu yang seringkali membingungkan, yaitu during, for, dan while. Maka dari itu, kali ini saya akan membahas lebih rinci lagi perbedaan ketiganya dalam penggunaan pada suatu kalimat. FOR Kita menggunakan FOR + keterangan waktu untuk menyatakan HOW LONG (berapa lama) suatu kejadian berlangsung, misalnya: FOR two […]

Read more

Kata Kerja dalam Percakapan Telepon

Pada dasarnya, berbicara di telepon tentu memiliki aturan tersendiri dan harus tetap sopan karena kita berbicara dengan orang yang (mungkin) tidak kita kenal.Hal yang perlu kamu sebutkan saat menerima telepon adalah ucapan salam, namamu/ perusahaan tempat bekerja dan pastinya mengakomodasi tujuan mereka menelepon. Jadi dalam hal ini ada beberapa kata kerja yang perlu kamu ketahui […]

Read more

Istilah-Istilah dalam Menu Restaurant

Siapa yang sering makan di restaurant? Istilah ini, meskipun berat di telinga kita, ternyata memiliki tujuan untuk dapat memancing customer agar memesan lebih banyak, seperti makanan penutup atau snack. Tentunya semakin meningkat penjualan, tips-nya juga makin bertambah, dong?   Istilah Arti Contoh menu available with Tamu dapat membeli menu ini yang disajikan dengan menu tambahan […]

Read more

Valentine’s Day atau Valentines Day?

Februari sudah tiba. Bagi pasangan di seluruh dunia, tanggal 14 Februari menjadi hari sangat spesial untuk dirayakan. Hari yang dimaksud adalah Hari Valentine. Cokelat, bunga, kartu ucapan, boneka dan hiasan nuansa hati menjadi penanda wajib ketika Hari Valentine ini tiba. Nah, saat kamu ingin update status tentang Hari Valentine, sebenarnya spelling atau ejaan yang benar […]

Read more

Beberapa Kata Kerja dengan Tambahan FOR dan FROM

Hi LEC Friends! Dalam bahasa Inggris, kamu sudah tentu mengetahui bahwa ada banyak sekali kata kerja. Di samping itu, kamu juga banyak sekali menjumpai kata kerja yang jika ditambahkan kata preposisi akan menghasilkan perubahan makna, dan sering kali ini yang membuat kamu puyeng, ya nggak sih? Buat yang belum paham maksud saya, kita ambil contoh […]

Read more

Tebak-tebakan Nationality dari Negara Berikut Yuk!

Seberapa pintar kamu menebak kewarganegaraan seseorang berdasarkan negaranya dalam bahasa Inggris? Kalau kamu bisa menebak seorang warga negara Indonesia disebut Indonesian dalam bahasa Inggris, China disebut Chinese, America disebut American, orang Inggris dinamakan British, dan seterusnya… tapi apakah kamu bisa menebak apa kewarganegaraan dari negara yang kamu mungkin jarang dengar namanya? Kewarganegaraan atau nationality seseorang […]

Read more

Makna dari Phrase “Go Off”

    Hi guys! Pernahkah kalian memakai frase go off dan merasa kebingungan saat menggunakannya? Yup, frase ini memiliki cukup banyak arti sesuai konteks kalimatnya. Apa saja ya? Simak penjelasannya berikut ini: Menyatakan seseorang yang meninggalkan suatu tempat/ menyelesaikan sebuah kegiatan dan pergi ke tempat lainnya. Contoh: After completing her English exam in LEC, she […]

Read more

Macam-Macam Pekerjaan dalam Bahasa Inggris

Di bawah ini adalah daftar nama-nama pekerjaan beserta artinya sehingga kamu nggak lupa lagi tentang ini. Ada pekerjaan yang belum dicantumkan? Silahkan tulis di kolom komentar ya. Selamat belajar!   waiter/waitress = pelayan vet = dokter hewan typist = tukang ketik tourist guide = pemandu turis translator = penerjemah teacher = guru tailor = penjahit […]

Read more

Bisakah Kamu Menjawab Pertanyaan Tentang Imbuhan -s dan -es Berikut?

Imbuhan -s dan -es tentu bisa sangat mengecoh jika kamu baru memulai belajar bahasa Inggris. Selain digunakan sebagai penanda Simple Present untuk kata kerja yang dipasangkan dengan subyek orang ketiga, imbuhan ini juga sebagai pengubah subyek tunggal menjadi jamak (lebih dari satu benda). Imbuhan -s ditambahkan kepada kata yang berakhiran huruf vokal, sementara imbuhan -es […]

Read more

Beberapa Kata US Slang Sebagai Kosa Kata Baru. Wajib Dicoba!

Hi LEC friends, bagaimana kemampuan bahasa Inggrismu hari ini? Seiring waktu, dengan meningkatnya kemampuan kita berbahasa Inggris, tentu kamu akan mencari materi-materi baru dan ringan untuk dipelajari. Contoh-contoh slang, misalnya. Nah, kali ini saya akan menampilkan beberapa kata baru untuk slang yang biasa digunakan di US. Semoga bisa menambah wawasan kamu ya! At sea: bingung. […]

Read more

LEC Sesetan

Jl. Sesetan, Gang Taman Sari No. 21, Sesetan, Denpasar Selatan, Sesetan, Denpasar Sel., Kota Denpasar, Bali 80223, Indonesia

LEC Jimbaran

Jalan Bukit Lestari, Wahyu Residence No. 8 Jimbaran.
©2023 LEC Bali - Hak Cipta Dilindungi oleh Undang - Undang