Blog

Artikel - artikel yang ditulis oleh mentor LEC Bali yang bisa membantumu memahami materi - materi Bahasa Inggris lebih baik.

Belajar Expression Of Time

Hi guys, kali ini kita akan belajar tentang expression of time (keterangan waktu) dalam bahasa Inggris. Kalian wajib belajar expression of time sebab ketika berbicara masalah tenses (grammar) keterangan waktu menjadi hal yang sangat penting. Sebab setiap grammar present (waktu saat ini), Past (waktu lampau) dan future (masa depan) memiliki expression of time/kata keterangan waktu […]

Read more
cara menggunakan kata enough dalam bahasa inggris

Penggunaan kata enough dalam Bahasa inggris

Kata Enough  ( cukup )  pastinya sangat sering kita temui, dan sangat sering juga kita gunakan dalam percakapn sehari hari, tapi apakah kita sudah faham cara peletakan kata enough dengan benar? Nah pada kesempatan kali ini kita akan membahas penggunaan kata enough dalam Bahasa inggris. Enough diletakkan setelah adjective ( kata sifat ) Contohnya : […]

Read more

Belajar Relative Pronoun

Hi guys, kali ini kita akan belajar tentang relative pronoun. Relative pronoun adalah sebuah kata ganti yang digunakan untuk menghubungkan dua kalimat dan digunakan untuk menerangkan kata benda. Kata benda disini bisa berupa manusia, nama orang, binatang, dan benda seperti meja, buku, kursi, dll. Sekarang kita akan belajar tentang 3 relative pronoun dan contoh penggunaannya. […]

Read more
pengertian used to dan penggunaannya

penggunaan Used To

Kata used to, pastinya sering kita temui, baik dalam artikel, maupun dalam percakapan sehari hari yang menggunakan Bahasa inggris, tapi tidak bisa di pungkiri, terkadang kitapun masih bingung tentang penggunaan used to dengan benar.oleh  karena itu, admin akan mencoba membahas  penggunaan used to dan beberapa contoh dalam Bahasa inggris. Menurut kamus oxford, https://www.oxfordlearnersdictionaries.com/definition/english/used-to?q=used+to, used  to […]

Read more
part f speech bahasa inggrsi, dan contoh contohnya

Part of Speech dan Contohnya

Part of speech merupakan bagian dasar dari kalimat bahasa inggris yang harus dikuasai. Makanya ketika kita mengikuti  kursus bahasa inggris pasti di level beginner kita akan diberikan materi tentang part of speech dalam bahasa inggris dan contohnya. Jadi intinya part of speech merupakan pembagian kelas kata dalam bahasa inggris. Dimana part of speech memiliki 8 […]

Read more
3 cara improve writing skill

3 Cara Improve Writing Skill kamu

Hi guys, kali ini kita akan memberikan 3 cara untuk improve writing skill kamu. Tentunya writing skill yang bagus sangat kamu perlukan ketika kamu akan melamar pekerjaan yang posisinya lebih di back office. Seperti kemampuan untuk koresponding melalui email dan juga ketika kamu mengikuti test kemampuan bahasa Inggris seperti IELTS. Berikut ini 3 cara yang […]

Read more
perbedaan finish dan end dalam bahasa inggris

Perbedaan Finish dan End

Finish dan End, bisa berarti berakhir,  tapi bagaimana tata cara penggunaan mereka, apakah sama, atau ada perbedaan dalam menggunakan kata finish dan end? kedalam kalimat, nah untuk memecahkan kekeliruan kita, berikut ini admin akan coba membahas letak perbedaan   kata finish dan end, dan semoga bisa membantu kita untuk meningkatkan kemampuan Bahasa inggris kita. Finish digunakan […]

Read more
perbedaan job, accupation,career, work

Perbedaan Work, Job, Occupation Dan Career

Work, job, occupation, dan career sangat sering kita temui dalam belajar Bahasa inggris dan kata tersebut pasti sering digunakan dalam percakapan yang menggunakan Bahasa inggris, tapi tidak bias di pungkiri, terkadang kita masih bingung, apa perbedaan  atau kapan menggunakan kata work, job, accupation dan career. Nah dari pada bingung yuk kita bahas saja ya. WORK […]

Read more

Belajar Contraction dalam bahasa Inggris

Hi guys, kali ini kita akan belajar tentang contraction dalam Bahasa Inggris. Contraction adalah kata-kata dalam bahasa inggris yang dipersingkat dalam penggunaannya. Biasanya Contraction digunakan dalam speaking dan Writing (informal). Dengan menggunakann contraction dalam speaking atau writing (informal) akan membuat bahasa inggris kita terlihat lebih natural. Jadi pembicaraan kita dalam bahasa inggris tidak akan terdengar […]

Read more
Bagian-bagian Speaking IELTS

Bagian-Bagian Speaking IELTS

Hi guys, kali ini kita akan membahas mengenai bagian-bagian speaking IELTS. Seperti yang kita ketahui tes IELTS itu terdiri dari listening, reading, writing dan speaking. Tes speaking itu sendiri merupakan salah satu bagian tersulit dalam Tes IELTS. Oleh sebab itu kalian harus mengetahui beberapa bagian-bagian speaking IELTS. Tes speaking IELTS itu sendiri terdiri dari 3 […]

Read more

LEC Sesetan

Jl. Sesetan, Gang Taman Sari No. 21, Sesetan, Denpasar Selatan, Sesetan, Denpasar Sel., Kota Denpasar, Bali 80223, Indonesia

LEC Jimbaran

Jalan Bukit Lestari, Wahyu Residence No. 8 Jimbaran.
©2023 LEC Bali - Hak Cipta Dilindungi oleh Undang - Undang