30 Istilah Restaurant
Siapa sih yang tidak kenal restaurant? Restaurant dalam Bahasa Indonesia diartikan sebagai tempat yang menjual makanan dan minuman lengkap dengan cara penyajian dan pelayanan dalam menyajikan kepada pelanggan. Saya yakin kalian yang membaca ini pasti pernah mendengar atau bahkan mengucapkan sendiri beberapa kosakata yang sering disebutkan saat berkunjung ke restaurant. Beberapa kosakata di bawah ini […]












